Veddriq Leonardo Terpilih Menjadi Athlete of The Year 2024 dari The International World Games Association

Jakarta – Atlet Panjat Tebing Indonesia peraih medali emas nomor speed Olimpiade Paris 2024, Veddriq Leonardo, resmi terpilih menjadi Athlete of the Year 2024 dalam anugerah The World Games Award 2024 yang diselenggarakan oleh The International World Games Association (IWGA).…

1 2 3 96