VIDEO | Aspar Jaelolo
Dijuluki babon karena kecepatannya memanjat seperti primata membuat Aspar Jaelolo disegani lawan maupun kawan. Namun, obsesinya untuk menjadi juara dunia belum bisa padam.
Dijuluki babon karena kecepatannya memanjat seperti primata membuat Aspar Jaelolo disegani lawan maupun kawan. Namun, obsesinya untuk menjadi juara dunia belum bisa padam.